5 Contoh Ide Judul dan Tema Proposal Kegiatan yang Bisa Dipergunakan

Diposting pada

5 Contoh Ide Judul dan Tema Proposal Kegiatan yang Bisa Dipergunakan

Tahapan menentukan tema atau jenis judul kegiatan dilakukan untuk memberikan pandangan kepada pihak yang diajukan dalam upaya memperjelas potensi pasar sekaligus keyakinan kepada lembaga penyelenggara dengan visi dan misi dari setiap individu dan kelompok.

Maka, pantaslah saja dalam setiap penyusunan proposal kegiatan di sekolah ataupun perguruan tinggi selalu disebutkan tema di BAB 1 nya. Namun yang pastinya, perlu diketahui bahwa perbedaan nama kegiatan dan tema kegiatan ini lebih pada objek dan subjek pelatakan kalimatnya saja.

Tema Proposal Kegiatan

Tema dalam proposal kegiatan adalah segala sesuatu yang mendasari terselenggaranya kegiatan tersebut. Hal ini bereda dengan makna judul yang di identifikasi sebagai nama kegiatan yang akan dilaksanakan dalam agenda sehingga akhirnya tercermin dalam judul awal proposal.

Contoh Judul dan Tema Proposal Kegiatan

Adapun untuk beragam contoh adanya pembuatan judul dan tema dalam proposal kegiatan antara lain;

No Judul Kegiatan Tema Kegiatan Agenda
1 The 1st Indonesian Law Debating Competition Negara Hukum dalam Perspektif Pancasila Perlombaan
2 Peringatan Hari Kartini bagi Wanita di Indonesia Meneladani Warisan Ibu Karni sebagai Pahlawan Perempuan Seminar Nasional dan Drama
3 Stadium General Orientasi Pengurusan Organisasi dalam Komitmen Kemajuan Organisasi
4 Halal Bihalal Masyarakat Kampung Sukamaju untuk Menjaga Silaturrahmi Menjaga hubungan baik antar warga masyarakat dalam menyongsong Indonesia Maju Kegiatan Masyarakat
5 Kemah Blok SMA Negeri 7 Kota Bandar Lampung Satu Tekad untuk Satu Tujuan, Bersama Menggapai Asa Kegiatan Perkemahan

Penulisan Judul dan Tema dalam Proposal Kegiatan

Adapun sistematika dalam penulisan proposal kegiatan terkait dengan judul dan tema kegiatan misalnya saja;

Judul dan Tema dalam Proposal Kegiatan

Judul Kegiatan

Tax Grand Seminar and Competition

Dengan tema : Millenials As The Future Tax Resolution

Target Kegiatan

Civitas umum, mahasiswa, dan siswa menengah atas yang hidup di era millenial di region nasional. Peserta
yang diharapkan untuk mengikuti acara ini sekitar 250 orang.

Itulah saja artikel yang bisa kami kemukakan pada segenap pembaca berkenaan dengan contoh judul dan tema dalam proposal kegiatan yang bisa kalian pergunakan. Semoga saja mampu memberi wawasan bagi semua yang sedang membutuhkannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *